Pelatihan Berbasis Kompetensi
Merupakan pelatihan keterampilan dikhususkan pada profesi tertentu.
Sebagai contoh DESAINER GRAFIS MUDA berarti materi yang diberikan adalah seluruh keterampilan yang menunjang pada tercapainya kompetensi pada profesi tersebut baik pokok maupun penunjang.
Komentar
Posting Komentar